blog-kombecks
Sedang memuat...

Thailand Kandidat Kuat Juara AFF Cup 2012

Thailand Telah Kembali. Thailand yang dulu dijuluki Raja Asia Tenggara kini telah kembali. Setelah beberapa tahun belakangan tidak menunjukan taring kini Thailand menjadi kandidat terkuat juara AFF Cup 2012. Berbekal selalu menang pada babak grup Thailand mantap menghadapi Malaysia di semifinal.

Jika dilihat dari beberapa laga uji coba dan laga resmi Thailand telah menunjukan kebangkitan dalam penampilan mereka. Tak heran Pelatih Filipina Hans Michael Weiss memperkirakan jika timnya lolos ke final mereka akan bertemu kembali dengan Thailand.

Berikut beberapa hasil pertandingan terakhir Thailand :
23 Juli 2011 PPD 2014 AFC Thailand 1 - 0 Palestine
28 Jul 2011  PPD 2014 AFC Palestine 2 - 2 Thailand
02 Sep 2011 PPD 2014 AFC Australia 2 - 1 Thailand
06 Sep 2011 PPD 2014 AFC Thailand 3 - 0 Oman
11 Okt 2011 PPD 2014 AFC Thailand 0 - 0 Arab Saudi

11 Nov 2011 PPD 2014 AFC Arab Saudi 3 - 0 Thailand
15 Nov 2011PPD 2014 AFC Thailand 0 - 1 Australia
29 Feb 2012 PPD 2014 AFC Oman 2 - 0 Thailand
12 Sep 2012 Ujicoba Antarnegara Thailand 2 - 1 Laos
07 Nov 2012 Ujicoba Antarnegara Thailand 2 - 0 Malaysia
14 Nov 2012Ujic oba Antarnegara Thailand 5 - 0 Bhutan
17 Nov 2012 Ujicoba Antarnegara Thailand 5 - 0 Bangladesh
24 Nov 2012 Piala AFF Thailand 2 - 1 Filipina
27 Nov 2012 Piala AFF Myanmar 0 - 4 Thailand
30 Nov 2012 Piala AFF Thailand 3 - 1 Vietnam

Telah mengoleksi 3 gelas juara AFF Cup kini Thailand berpeluang untuk menambah gelar mereka untuk keempat kalinya. Peluang itu semakin terbuka lebar jika melihat kemenangan sempurna mereka pada babak grup.
AFF Cup 2012 4881758617883671518

Beranda item